Sistem pasif, sistem dimana operator tidak bisa berinteraksi secara langsung menggunakan gambar yang dibangkitkan.
Interaktive computer graphics, sistem yang memungkinkan operator untuk berdialog langsung dengan yang terlihat dilayar komputer mengendalikan segala aspek gambar yang terlihat dinamis.
•Aspek-aspek gambar : isi, format, bentuk, ukuran dan warna gambar.
•Piranti pengendali : Keyboard, mouse, joystick, lightpen dll.
Keuntungan sistem grafika; kemudahan meniru dan memanipulasi suatu kejadian di dunia nyata (real word) di layar komputer.
1.Sudut Pandang
Motion dynamic, sudut pandang terhadap benda diam.
•Photograper
•Shooting video
•Sniper
•Teropong, dll
Update dynamic, sudut pandang terhadap benda yang bergerak bebas.
•Simulator
•Pertandingan Olahraga
•Flight simulator, dll.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar